Akhirnya selesai juga template New-PlusBlue ini, Saya mengucapkan terima kasih karena telah menggunakan template sederhana yang saya buat, untuk design template ini saya telah menggunakan CSS 3 dan jQuery. Oke langsung aja, untuk installasi template tidak sulit. Ikut Langkah2 dibawah ini :
- Download dan Extract XML dari Zip File
- Login ke blogger
- Masuk ke Layout > Edit HTML (Backup lah widget anda terlebih dahulu)
- Upload XML file (Code Template jangan di copy paste)
- Kemudian Lihat lah template anda.
- Untuk navigation menu masuk ke EDIT HTML dan cari <div id='navi'>
<div class='default' id='menu'> <ul> <li><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></li> <li><a expr:href='data:blog.homepageUrl + "feeds/posts/default"'>Post RSS</a></li> <li><a expr:href='data:blog.homepageUrl + "feeds/comments/default"'>Comment RSS</a></li> <li><a href='Your Link'>Link Name</a></li> <li><a href='Your Link'>Link Name</a></li> <li><a href='Your Link'>Link Name</a></li> </ul> </div><!-- close menu -->
Catatan untuk menambahkan menu navigation :
Copy dari <li> sampai </li> dan paste sebelum kode </ul> anda bisa menambahkan hingga 8 Menu, ganti tulisan Link Here dengan link yang akan anda masukkan, dan Link Name ganti dengan nama link.
- Untuk menambahkan adsense 468x60 dan adsense 125x125 (misal menggunakan google adsense)
Adsense 468x60 :
- Unit Iklan : Hanya Iklan Text
- Format Iklan : 468x60 Banner
- Warna :
- Garis Tepi [Border] : 426D9C
- Judul [Title] : 500A20
- Latar Belakang [Background] : 5A8DA6
- Text : FFFFF
- URL : 500A20
- Pilih Gaya Sudut : Sedikit Agak Bundar
Adsense 125x125 :
- Unit Iklan : Hanya Iklan Text
- Format Iklan : 125x125 Tombol
- Warna :
- Garis Tepi [Border] : 426D9C
- Judul [Title] : 500A20
- Latar Belakang [Background] : 5A8DA6
- Text : FFFFF
- URL : 500A20
- Pilih Gaya Sudut : Sedikit Agak Bundar
Atau masuk ke Element Halaman edit salah satu widget Ads 125x125 dan masukkan kode berikut
<a href='Your Adsense Link'> <img src="Your Adsense Image Link.png" /> </a>
Contoh Gambar :
Kode :
<a href='http://miftahbudi14.blogspot.com/2012/03/pasang-iklan.html'><img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgEnlgBXbBvsU0pVnKvLHYvqd6Lk7tx7WcAmtCFsQnPoMahTr1yrIgRA0AyurMnKi5T5DUd1WyTqOJz60SwwjD5LUeXV0DrjZa03bgIOHUWw9nU59g4rx2-epdb9n5fHsiAiwsWDvlJ17dR//" /> </a>
- Untuk Tab Accordion [Popular Post] tidak ada settingan
Catatan :
Jika Tab Accordion tidak muncul, hanya ada 2 kemungkinan. Yang pertama anda belum mempunyai satu postingan. Dan yang kedua, postingan ada belum ada di lihat atau di buka, untuk melihat Tab Accordionya bukalah beberapa postingan anda maka Tab Accordion akan muncul dengan sendirinya.
Semoga Bermanfaat
keren nih, tapi yang mau coba masih sayang sama template yang saya pkek. nice share
ReplyDelete@catatan goole : thanks kunjungannya bro..
ReplyDelete@hacker : siip..asal ada sumbernya ^_^
ReplyDeleteNgaku2
ReplyDeleteIni template buatan EDO P
@Blog Master : Memang ini buatan edo, saya hanya share, ga ada maksud untuk mengakui template ini.
ReplyDelete