Friday

6 Variasi Bisnis Online Tanpa Modal


Ada beberapa peluang usaha di internet semacam bisnis online atau bisnis internet yang tentunya disini kita bisa menghasilkan uang, Bisnis yang memanfaatkan media internet ini adalah usaha yang paling di cari.

Dan kabar baiknya bisnis online ini merupakan salah satu usaha online yang bisa dijalankan dengan tanpa modal atau bisa di bilang gratis. Mau tau apa sajakah bisnis online tanpa modal itu ?
simaklah 6 variasi bisnis online tanpa modal itu di bawah ini,.

1.PPC (Pay Per Click) PPC
 PPC  adalah bisnis online yang paling mudah, simpel dan yang pasti pendaftarannya gratis. Systemnya sederhana, cukup anda berikan ruang iklan pada web/ blog anda untuk menayangkan iklan dari perusahan PPC. Istilahnya kita menjad publisher dari sebuah perusahaan periklanan online.
Kita akan dibayar, jika iklan yang ada di web/blog kita di klik oleh pengunjung. Jumlah bayaran perkliknya variatif, tergantung kebijakan dari masing-masing perusahaan periklanan.
 Contoh PPC yang paling terkenal adalah GoogleAdsense dan PPC asli Indonesia adalah Kumpulblogerjaringurl.com adsensecamp.com

2. PTC (Pay To Click) PTC
  PTC adalah bisnis online dengan system kita akan dibayar jika kita mengklik iklan yang ditayangkan pada perusahaan PTC. Mungkin secara simpel ini adalah kebalikan dari PPC, kalau di PPC kita dibayar apabila ada yang mengeklik iklan yang kita tayangkan sedang di PTC kita dibayar jika kita mengeklik iklan yang ditayangkan di web perusahaan PTC.
Caranya sangat sederhana, cukup anda mendaftar setelah itu perusahaan akan menayangkan iklan untuk diklik dan tayang beberapa menit, setelah itu kita mendapt bayaran. Sangat mudah dan sederhana dan yang pasti GRATIS. Jumlah bayaran perkliknya juga variatif. Contoh PTC adalah klikajadeh.com, klikandi.com,klik11.com

3.  Referensi Informasi
Ini merupakan bisnis online yang bisa di bilang mudah ,  ya hanya melakukan referensi terhadap barang tersebut atau bisa di sebut dengan sistem perantara ,  bisnis online semacam ini masih jarang di ketahui , selain tanpa modal kita hanya membutuhkan kenalan saja , Contohnya saja situs mobil duit (http://www.mobilduit.com) bisnis nya hanya mereferensikan mobil bekas saja , jika Anda punya kenalan yang ingin membeli mobil bekas Anda bisa hubungi mereka dan Anda pun bisa dapatkan komisi tergantung dengan adanya transaksi disana.

4. Reseller :
 Dengan sistem reseller kita bisa membeli produk / barang tertentu dan kita bisa menjualkan produk tersebut barulah kita bisa mendapatkan komisinya

5. Affiliasi :
Mirip dengan referensi informasi di point 3 yaitu kita menjualkan produk / barang orang lain tanpa kita membeli, jika ada yang beli dari affiliasi kita maka kita dapat bayaran. Bayarannya bisa per kepala, bisa perunit, atau bisa persentase, tergantung yang punya produk. Di Internet banyak sekali program affiliasi baik yang Indonesia maupun yang Luar Negeri. Kita tinggal daftar jadi affiliate dan akan diberi link produk yang akan kita pasarkan.

6. Menjual Barang Pre Order
Kalau anda memiliki produk yang bernilai dijual, anda bisa menjualnya lewat internet. Systemnya bisa menggunakan toko online biasa, atau memasarkannya ke forum-forum Jual beli di internet semisal tokobagus.com atau FJB Kaskus , dengan sistem Pre- order kita bisa sama sekali tanpa modal asal memenuhi kuantiti yang di persyaratkan contoh bisnis pre order bisa berjualan baju, tas atau aksesoris unik lainnya.

 Ya itulah 6 variasi bisnis online tanpa modal  .Memang yang namanya bisnis tentu tidak semua gratis, harus ada modal. Walaupun bisnis nya gratis, tapi yang namanya usaha tentu kita harus mengeluarkan modal, minimal modal tenaga dan modal waktu serta kerja keras.

6 Variasi Bisnis Online Tanpa Modal Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Post a Comment